
Waerebo & Komodo
Paket Favorit Bermalam di Waerebo dan Sailing Komodo 5 Hari 4 Malam Ι Info Selanjutnya : Phone/WA +6282220746222 Ι Email info@salamransel.com
-
Reviews 13 Reviews5/5
-
Vacation Style Holiday Type
-
Beach
-
Hiking
-
Hunting
-
Mountain
-
Water
-
-
Activity Level Extreme
-
Group Size Medium Group
Paket yang sangat favorit dikalangan traveler. Karena, selain berlayar di Kepulauan Komodo kita juga akan mengenal Desa diatas awan “Waerebo”. Jarak dai Labuan Bajo menuju Desa Kerucut ini cukup jauh, menggunakan mobil sekitar 6 jam untuk sampai ke desa terakhir dan jalan kaki sekitar 2-3 jam. Tapi, percayalah sesampainya di Waerebo semua lelah akan hilang seketika dengan melihat Tujuh bangunan unik yang berada dikelilingi bebukitan ini. Kita akan menginap di Rumah Adat Waerebo dan berinteraksi langsung dengan masyarakat lokalnya.
Kemudian setelah perjalanan panjang, kita akan bersantai di pantai-pantai yang berada di Kepulauan Komodo. Sealama 3H2M kita akan beraktivitas di Kapal, dari tidur, makan dan mandi juga. Kapal yang sudah dilengkapi dengan Kamar lengkap dengan AC pula. Aktivitas seperti jelajah pulau, hiking, snorkeling atapun hanya santai di kapal akan menjadi pengalaman yang sangat berkesan !
Dipastikan tidak ada biaya tersembunyi selama Tour
- Transportasi Full AC
- 1 Night in Waerebo Traditional Village
- 1 Night L.Bajo Hotel (Labuan Bajo)
- 2 Night Privat Boat AC (Cabins)
- Porter Waerebo
- Ojek Waerebo
- Donation Waerebo (Wae Lu’u)
- Full meals
- Mineral Water, Tea, Coffee on board
- Entrance Fee Komodo National Park
- Entrance Fee Kanawa Island
- Ranger Komodo
- Snorkeling Equipment
- Guide / Tour Leader
- Photo Documentation
- Flight Ticket
- Personal Allowance
- Untuk Mobil kita akan menyesuaikan jumlah peserta yang join. Kami menyediakan Mobil seperti Kijang Innova, ELF Executive 11 seat, ELF Executive 15 Seat
- Untuk Kapal yang akan kita gunakan menyesuaikan permintaan. Adapun Kapal Reguler sampai Kapal Phinisi.
- Transportasi Full AC
- 1 Night in Waerebo Traditional Village
- 1 Night L.Bajo Hotel (Labuan Bajo)
- 2 Night Privat Boat AC (Cabins)
- Porter Waerebo
- Ojek Waerebo
- Donation Waerebo (Wae Lu’u)
- Full meals
- Mineral Water, Tea, Coffee on board
- Entrance Fee Komodo National Park
- Entrance Fee Kanawa Island
- Ranger Komodo
- Snorkeling Equipment
- Guide / Tour Leader
- Photo Documentation
- Flight Ticket
- Personal Allowance
- Tipping
Untuk Trip Waerebo dan Komodo sementara ini baru sesuai permintaan / Private Trip saja.
Tidak ada minimal pesertanya. Semakin banyak peserta maka akan semakin murah harga yang akan didapatkan.
Sangat bisa. kami menyediakan dari Kapal Reguler sampai Kapal Phinisi.
Sangat bisa dan diharapkan segera mendaftar untuk menghindari full booked.
Salamransel will bring you to a lot of awesome places as a trip, delicious foods and beverages, and nice documentation (photos and videos) to share on your social media. The most important things that I've been experience by my self are... they have a great hospitality with personal touch, not as a tour guide, but as a friend... as a partner trip. They made my trip with my boss and friends at Flores like the most unforgettable journey that we ever did. So I recommend Salamransel as a choice for your trip partner to Indonesia Timur.
Terima kasih Mas Ovela dan Mas Riswan! Akhirnya saya dan teman2 kesampaian ke Wae Rebo.. fun journey indeed... very recommended, great service and price wise :) Semoga kalau ke Sumba or Misool nanti bisa sama kalian lagi ya..
Private trip Waerebo + sailing Komodo 12 orang: guide nya sangat ramah dan tanggap, kapal yang kita gunakan sangat nyaman dan bersih, makanan dan minuman pun tersedia cukup, recommended !!
Guide yang ramah, tempat tinggal nyaman, makanan enak, itinerary yang flexible. Need to say more? Very recommended!
I have the best experience in labuan bajo with salam ransel. The best tour and travel guide for labuan bajo trip. So much fun !!!