Trip Sumba 4H3M atau 5H4M. Kamu bisa pilih Open Trip atau Private Trip. Open Trip Sumba 4H3M akan berangkat setiap minggunya mulai hari Kamis dan selesai hari Minggu. Minimal 2 orang pasti berangkat tanpa menunggu kuota penuh. Untuk Private Trip Sumba 4H3M kamu bebas request tanggal keberangkatan. Harga akan menyesuaikan peserta yang berangkat. Untuk detailnya, kamu bisa cek dibawah ya:
Open Trip sumba 4h3m 2023
Open Trip Sumba 4H3M 2023 akan berangkat setiap minggu. Pasti berangkat dengan minimal keberangkatan 2 pax saja. Sejak 2016 sampai sekarang Sumba masuk destinasi favorit untuk para traveler. Sumba menawarkan bentang alam dan sajian budaya yang masih sangat menyatu dengan masyarakat adat Sumba. Dari Pantai, Bukit, Danau, Air Terjun, Rumah Adat sampai Padang Savana akan kamu nikmati selama di Sumba. Tidak sampai disitu, sesaat kamu melintas padang savana atau bukit-bukit di Pulau Sumba, kamu akan menyaksikan kuda-kuda yang dilepas bebas di padang-padang itu. Kita akan mengunjungi semua spot utama dalam Open Trip Sumba 4H3M seperti Kampung Adat Ratenggaro, Danau Weekuri, Pantai Mandorak, Air Terjun Lapopu, Bukit Wairinding, Air Terjun Waimarang, Bukit Tenau, Pengrajin Kain Tenun. Selama Trip Sumba 4H3M, kita akan menggunakan Mobil Innova / Hiace tergantung jumlah peserta. Tidak lupa untuk dokumentasi foto selama trip pun juga full dokumentasi.
Destination
Pulau Sumba
Duration
4 Hari
Activity Level
Medium
itinerary open trip sumba 4 hari 3 malam
Day 1 (Airport – Desa Adat Ratenggaro – Pantai Pero)
- Penjemputan di Bandara Tambolaka 12:00 WITA Kemudian langsung ke Hotel Check in dan Makan Siang.
- Kampung Adat Ratenggaro. Perjalanan kurang lebih 40 menit untuk sampai di Ratenggaro. Selama di Ratenggaro kita bias explore kampong dan berfoto.
- Pantai Pero. Kemudian kita akan menikmati sunset di Panti Pero.
Day 2 (Danau Weekuri – Pantai Mandorak – Air Terjun Lapopu – Kampung Adat Prai Ijing)
- Danau Weekuri. Jam 07:00 kita sudah harus sudah check out dari hotel dan menuju Danau Weekuri. Perjalanan sekitar 1 jam saja. Sesampainya di Danau, kita bias berenang di danau dan pastinya berfoto.
- Pantai Mandorak. Kita akan singgah sebentar untuk berfoto di Pantai Mandorak.
- Air Terjun Lapopu. Tujuan selanjutnya adalah ke Sumba Barat adalah ke Air Terjun Lapopu. Perjalanan cukup jauh, sekitar 2.5 jam. Sesampainya di Lapopu, kita akan berjalan untuk menujua Air Terjunnya, hanya butuh waktu 10 menit saja dengan trek yang sangat oke. Kita bisa berenang dan berfoto disini.
- Kampung Adat Prai Ijing
Day 3 (Bukit Wairinding – Air Terjun Waimarang – Savana Walakiri – Pantai Walakiri)
- Bukit Wairinding
- Air Terjun Waimarang. Destinasi selanjutnya adalah Air Terjun Waimarang. Untuk sampai di Air Terjun Waimarang, kita perlu jalan kaki sekitar 30 menit dengan jalur menuru. Diharapkan sangat berhati-hati. Sesampainya di Air Terjun , kita akan berenang, loncat dan berfoto sampai puas.
- Sunset Pantai Walakiri. Sunset Terakhir di Sumba akan kita saksikan di Pantai Walakiri. Pantai Walakiri yang terkenal dengan foto Pohon Bakaunya saat sunset. Kemudian kita akan kembali ke Kota untuk Makan Malam dan Free time.
Day 4 (Sunrise Bukit Tenau – Drop Airport)
- Bukit Tenau
- Airport
INCLUSION AND EXCLUSION Open Trip Sumba 4h3m 2023
Airport Transfers
Tour Leader / Guide
3 Nights Hotel AC
Full Meals during the Trip
Mineral Water
Entrance Fee and local donation
Photo Documentation
Flight Ticket Return
Insurance
Personal Expensess
Tipping
WHTA TO BRINGS ?
Selama masa pandemic, ada beberapa tambahan surat / dokumen yang harus dibawa sesuai himbauan dari Pemerintah. Seperti Surat hasil Rapid Test dan masker ketika memasuki kawasan Taman Nasional Komodo. Untuk barang yang wajib dibawa saat trip nanti, kamu bisa cek dibawah ini ya. Sebagai informasi, Koper kamu bisa dibawa masuk ke kamar di Kapal ya.
- Masker Medis
- Hand Sanitizer
- Tas Ransel
- Sepatu / Sandal Outdoor
- Baju Ganti / Baju Renang
- Obat-obatan Pribadi
- Peralatan Snorkeling (jika punya)
- Peralatan Mandi
- Jaket Hangat
- Sunblock minimal SPF 50
NOTES
- Harap dipersiapkan kondisi tubuh yang maksimal. Karena trip ini lengkap dengan wisata alam.
- Bawalah obat pribadi, Sunblock Spf 50+, Topi.
- Sandal /Sepatu tracking sangat membantu
- Selama di Manta Point, harus mengikuti instruksi dari Guide
- Saat berenang di Danau Weekuri, Air Terjun Lapopu, Air Terjun Waimarang diharapkan berhati-hati.
- Ada beberapa spot Treking. Seperti di Pantai Mbawana, Air Terjun Waimarang.
- Kartu GSM Internet selama di Sumba hanya Telkomsel
- Apabila terjadi cuaca buruk saat perjalanan selama trip, kita akan memutuskan secara bersama dan adil untuk mengatasinya. SALAMRANSEL akan mengutamakan “safety first” dalam trip ini.
From: Rp2,990,000.00